
SEBAB PENAMAAN “SHADAQAH”
▪️
Berkata asy-Syaikh al-Faqih Muhammad bin Shalih al-‘Utsaimin rahimahullah,
“سميت الصدقة صدقة لأنها دالة على صدق إيمان صاحبها؛ لأن المال محبوب إلى النفس ولا يترك المحبوب إلا لما هو أحب منه”
“Sedekah itu di istilahkan dengan ‘Shadaqah’ karena amalan ini membuktikan kejujuran iman orang yang melakukannya. Karena harta itu sangat dicintai oleh jiwa. Sehingga tidak mungkin diserahkan begitu saja kecuali pasti demi mendapatkan sesuatu yang lebih dia cintai”.
📚
Syarhu Bulughil Maram, 9/496.